Lonjakan Wisatawan di Pantai Minajaya, Polsek Surade Pastikan Keamanan dan Kenyamanan

    Lonjakan Wisatawan di Pantai Minajaya, Polsek Surade Pastikan Keamanan dan Kenyamanan
    Lonjakan Wisatawan di Pantai Minajaya, Polsek Surade Polres Sukabumi Ciptakan Kondusifitas kepada wisatawan

    SUKABUMI - Antisipasi lonjakan wisatawan yang berkunjung ke Pantai Minajaya, Surade, Kabupaten Sukabumi menjadi fokus utama Kepolisian Sektor (Polsek) Surade. Pada Jumat pagi, sekitar pukul 08.00 WIB, dilakukan pengamanan di sekitar pantai guna memastikan keamanan dan kenyamanan para pengunjung.

    Kapolsek Surade, AKP Asep Sundana SH, MM, menyatakan bahwa langkah-langkah pengamanan telah dilaksanakan dengan baik.

    "Kami melakukan patroli di sekitar pantai sambil memberikan himbauan keselamatan kepada wisatawan yang tengah menikmati keindahan pantai Minajaya, " ungkapnya, Jumat (12/04/2024).

    Tak hanya itu, himbauan agar wisatawan menjaga kebersihan pantai juga disampaikan dengan tegas.

    "Kami mengajak wisatawan untuk tidak membuang sampah sembarangan di area tempat wisata ini, " tambahnya.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Surade Antisipasi Libur Peringatan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Surade Sambang Warga Ajak Jaga Keamanan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Sudah Saatnya Pemerintah Membangun Koperasi Indonesia Inc., Sebuah Solusi untuk Kesejahteraan Bangsa

    Ikuti Kami